Karomah KHS. Abdullah Schal, Turun Hujan Hanya di Sekitar Pesantren

oleh -872 views

KHS. Abdullah Schal merupakan salah satu tokoh ulama dikalangan Madura khususnya masyarakat Bangkalan yang sangat masyhur dengan kealimannya.

Beliau merupakan Cicit dari Syaikhona Moh. Kholil yang juga memiliki beberapa karomah seperti kakeknya Syaikhona Moh. Kholil.

Salah satu karomahnya yaitu terjadi pada waktu musim kemarau. pada saat KHS. Abdullah Schal akan bepergian, sebelum berangkat beliau memesan agar nanti kalau hujan turun merpatinya disuruh keluarkan.

Baca Juga :

Dalam hati seseorang khadamnya ada perasaan tidak percaya, karena pada waktu itu berlangsungnya musim kemarau yang menurut akal tidak mungkin hujan. dengan tanpa diduga hujan lebat turun sekitar empat jam, anehnya lagi yang hujan hanya diarea Pondok Pesantren Syaichona Moh. Cholil, sedangkan diluar, seperti di pasar dan Alun-alun Kota Bangkalan tidak ada hujan sama sekali.

Wallahu A’lamu….

Publisher : Fakhrul

Disarikan dari Buku KHS. Abdullah Schal “Sejarah yang Dermawan” ditulis oleh Achmad Nurul Holil dan Ahdori Dhofir.

banner 700x350

No More Posts Available.

No more pages to load.