Ra Nasih: Pentingnya Tasyakuran Diisi dengan Penampilan yang Menghibur dan Mendidik

oleh -8,731 views

Syaichona.net –Malam Tasyakuran IMNI 14439-1440 H dibuka lamgsung oleh RKH. Fakhrillah Aschal, Pengasuh Pondok Pesantren Syaichona Moh. Cholil Bangkalan. (21/04) di Halaman Utama Pondok Pesantren Syaichona Moh. Cholil Bangkalan.

Malam Tasyakkuran merupakan acara yamg ditunggu-tunggu oleh segenap para santri, Acara tersebut terbagi menjadi empat step acara. Pertama, Pra Acara, Kedua, Opening Ceremonial, Ketiga, Acara Inti Keempat, Penampilan-penampilan.

Yang paling penting menurut Ra Nasih, Malam Tasyakkuran selain, penampilan-penampilan yang menghibur, Harus diisi dengan penampilan-penampilan yang mendidik.

SERIUS: Para pemeran drama memerankan dengan penuh kesungguhan

“Tak kalah pentingnya acara ini (malam tasyakuran) diisi pesan untuk santri semua agar senatiasa berada di jalur yang benar, menjadi santri yang hakiki  dan berpegang teguh pada nilai-nilai ajarang agama dan pada apa yang telah diajarkan oleh guru-guru kita.” Terang Ra Nasih dalam Sambutannya.

Secara keseluruhan dan kepanitian perhelatan Malam Tasyakuran 14439-1440 ini disetting oleh temen-temen imni kelas 6 ibtida’iyah, 3 tsanawiyah dan 3 aliyah.

 

 

banner 700x350

No More Posts Available.

No more pages to load.